Kunjungan TP.PKK KECAMATAN CENRANA

51

 

Cenrana, Senin 5 Agustus dan 6 Agustus 2024

Kemarin telah dilaksanakan kegiatan kunjungan pertama Tim Penggerak PKK kecamatan Cenrana di Desa wilayah kecamatan Cenrana, yakni Desa Pallime, Desa Pusungnge, Desa Laoni, dan Desa Latonro,

selanjutnya hari tadi adalah kunjungan kedua di Desa dan kelurahan, yakni Desa Ajallasse, Desa Awang Cenrana dan Kelurahan Ujungtanah,

Semangat para kader ataupun warga wilayah masing” desa sangat antusias dalam penyambutan Tim dari kecamatan, hal itu mereka buktikan dengan menjaga lingkungan sekitar, menjaga Dasawisma kampung PKK yang telah mereka buat bersama”.