Orientasi Majelis Pembimbing Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Bone

5

BENGO. Kamis 28 Desember 2023 Pukul 08.00 wita, Camat Bengo Edy Saputra Syam . S, STP, M, Si Menghadiri kegiatan Orientasi Majelis Pembimbing Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Bone Di Hotel Helios Watampone.

Tema Kegiatan yaitu “” Dengan melalui orientasi kita tingkatkan perang dan fungsi serta sinergi analis pembimbing dalam gerakan pramuka “”