ANGIN PUTING BELIUNG MENIMPA RUMAH WARGA KEL.MAJANG KEC.TRB

74
Kelurahan Majang Kecamatan Tanete Riattang Barat -Terjadi angin putih beliung menimpa rumah panggung dan kandang kambing warga

Sabtu tgl 26 Nov 2022 pukul 18.00 di dusun Potonge Kel. Majang Kec. Taneteriatang barat terjadi angin puting beliung menimpa rumah panggung dan kandang kambing

Korban sbb :

Nama.   : Asri

Pekerjaan : Tani

Umur.        : 45 thn

Kronologis kejadian sbb :

Sekitar pukul 18.00 terjadi hujan deras disertai dg angin puting beliung mengakibatkan sbb :

1. Satu unit rumah panggung atap dapur seng terbuka, dan badan rumah atapnya dari rumbia 50 0/0 rusak tidak bisa digunakan

2. Satu Unit kandang kambing rusak atap seng terbuka

Kerugian sbb: 

Personil : Nihil
Material : ditaksir sekitar Rp 15.000. 000,-